Ridwan Kamil on Instagram: "SALAM SAYANG UNTUK BURUH JAWA BARAT, Dengan hadirnya Apartemen untuk buruh atau pekerja di dekat pabrik. Kali ini di Purwakarta. Berikutnya di Kab Bogor dan Kab Sukabumi. Berdomisili dekat dengan pabrik dan industri, pasti akan menghemat luar biasa pengeluaran bulanan. Sehingga gaji bulanan bisa ditabung untuk hal-hal yang lebih strategis. Dari apartemen ke pabrik bisa jalan kaki atau bersepeda saja Sejahtera itu tidak selalu dengan menaikkan upah, tapi juga dengan menekan biaya pengeluaran. Komitmen Pemprov Jawa Barat @kemenpupr dan @bpjs.ketenagakerjaan untuk kesejahteraan buruh dan pekerja di industri2 Jawa Barat. Hatur Nuhun. Walau jabatan tinggal singkat, tetap semangat berkhidmat untuk masyarakat Jawa Barat. #jabarjuara #indonesiajuara #ridwankamil"