Ridwan Kamil on Instagram: "KERETA CEPAT JAKARTA-BANDUNG, 11 set lokomotif dan gerbongnya sudah selesai di pabriknya di Qingdao Tiongkok. Sedang OTW menuju Jawa Barat. Uji coba 1 set saat summit G20 di November, dan kemudian berbagai tes dilakukan setelahnya sampai nanti saat dioperasikan penuh di Juni 2023. Interior dengan tema batik megamendung juga terlihat sudah diaplikasikan. Semoga lancar dan menjadi kebanggaan kita semua memiliki kereta api cepat atau high speed rail pertama di ASEAN. Kecepatan maksimal 350 km/jam. Hatur Nuhun #jabarjuara #indonesiajuara #ridwankamil"