Ridwan Kamil on Instagram: "Selamat berhari Minggu, Semoga semua kita sehat walafiat dan selamat dunia akhirat Menasehati para mahluk-mahluk alam ghaib. Cosplay culture ini muncul ramai sejak trotoar di jalan Asia Afrika diperlebar dan diperbaiki tahun 2015 saat Peringatan KAA. Semua yang mau berekspresi di ruang publik dipersilahkan karena kita negara demokrasi, namun harus memenuhi dengan 2 syarat: 1. Jangan melanggar ketertiban dan aturan. 2. Jaga kebersihan ruang publik yang dipergunakan. Biasanya yang melanggar 2 syarat tadi, kegiatannya akan bermasalah. Semangat. Hatur Nuhun."